Kamu benar-benar tahu bentuk? Kalau begitu, uji refleksmu dalam bermain game ini, Geometry. Hancurkan yang bentuknya sama dengan senjatamu. Biarkan yang berbeda lewat. Awalnya mudah, tapi seiring dengan semakin cepatnya permainan dan bertambahnya jumlah bentuk, kamu akan mudah bingung. Fokus dan konsentrasi adalah kunci dari game ini!